Entries by webmaster

Tujuh Dosen/Karyawan UAD Berangkat Haji

Sudah menjadi angenda rutin setiap tahun Universitas Ahmad Dahlan (UAD) mengumumkan keberangkatan Dosen/Karyawannya. kini dosen/karyawan UAD yang berangkat untuk ibadah haji tujuh orang. Untuk periode ini, yang akan berangkat adalah Thoifur (FMIPA), Endah Utami (FTI), Kartika Firdausy (FTI), Hendra Darmawan (FKIP), Sunaryo (FKIP), Laifa Rahmawati dan Lu’lu Nafiati (FE). “Alhamdulillah, setelah melalui proses menunggu lama […]

PT Harus Berbenah: Tantangan Masa Depan Lebih Berat

“Tantangan ke depan dalam mengelola Perguruan Tinggi (PT) harus lebih solid lagi. Kompetitor di dunia pendidikan semakin bertambah kuat. Kita harus lebih waspada dan terus mengembangkan diri,” kata Dr. Kasiyarno., M.Hum., Rektor Universitas Ahmad Dahlan (UAD) saat memberikan sambutan dalam acara syawwalan dosen dan karyawan pada Sabtu, (16/7/2016) di auditorium kampus I. Saat ini, sangat […]

Lulusan Perguruan Tinggi Harus Mempunyai Kredibilitas dengan Moral dan Kejujuran yang Baik

“Di Indonesia Perguruan Tinggi (PT) islam lebih banyak dibanding perguruan yang lain. Maka, diharapkan PT tersebut dapat melahirkan lulusan yang baik,” kata Koordinator Kopertis Wilayah V, Dr. Bambang Supriyadi, CES., DEA., saat memberikan sambutan dalam acara syawwalan dosen dan karyawan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Sabtu, (16/7/2016) di auditorium kampus I UAD . Menurutnya, jika banyak […]

UAD’s Two New Master Programs Open Student Admission

Post Graduate Program of University of Ahmad Dahlan (UAD) opens two new Master Programs i.e. Mathematics Education Master Program and Vocational Teacher Master Program. ‘The two programs like other Master Programs have opened student admission,’ said Prof. Dr. Achmad Mursyidi, M.Sc., Apt the director of Post Graduate Program as he was introducing the programs at […]

Dua Prodi Master UAD Menerima Pendaftaran Baru Tahun Ini

Pascasarjana Universitas Ahmad Dahlan (UAD) kembali membuka dua program studi (prodi) master baru, yaitu Master Pendidikan Matematika dan Pendidikan Guru Vokasi. “Dua master baru UAD tahun ini sudah menerima pendaftaran mahasiswa baru,” terang Direktur Pascasarjana UAD, Prof. Dr. Achmad Mursyidi, M.Sc., Apt. saat mengisi sosialisasi di kampus II Unit B UAD, Selasa (21/6/2016). “Dua prodi […]

Lebih Mengenal UAD daripada PTS Lain di Yogyakarta

“Di Gunungkidul, Universitas Ahmad Dahlan (UAD) cukup terkenal,” kata Joko Setiarjo saat ditemui di Masjid Islamic Center kampus IV UAD, Kamis (23/6/2016). Lelaki yang mempunyai nadzar untuk bersih-bersih di masjid UAD tersebut mengaku UAD dikenal karena sering memberi batuan kepada TK Bustanul Athfal (ABA) Aisyiyah. UAD sering memberikan santunan tidak hanya materi, tetapi juga memberikan […]

Kenapa Binatang Puasa?

Hendro Kusumo Eko Prasetyo Moro, S.Si., M.Sc. Dosen Pendidikan Biologi UAD   Secara bahasa, puasa bermakna menahan. Sedangkan dari istilah umum, puasa bermakna menahan diri dari lapar, haus, bicara, yang bisa membatalkan menurut cara tertentu. Berpuasa bermanfaat secara jasmani, ruhani, dan sosial. Puasa sebenarnya tidak hanya dilakukan oleh umat Islam saja. Namun juga dilakukan oleh […]

Why Do Animals Fast?

Hendro Kusumo Eko Prasetyo Moro, S.Si., M.Sc. Lecturer at Biology Education Department UAD   Semantically, the word fasting means preventing. The word is generally meant to prevent from drinking, eating, and speaking unnecessary things. Fasting is beneficial for the body, spirit, and social relations. Fasting is not only done by muslims only but also done […]