Entries by webmaster

Meniru Ruh Kepemimpinan Nabi Muhammad

“Saat ini, Para anak muda bangsa perlu mempunyai 2 Karakter dasar untuk dapat menjadi pemimpin yang ideal sehingga mampu membenahi bangsa Indonesia, yakni mental Dermawan dan Relawan. Dan saya rasa UAD mampu untuk menghasilkan anak-anak muda bangsa yang seperti itu.“ Ungkap Dr. H. Bachtiar Nashir, Lc., M.M. ketika mengisi acara Pengajian Dosen dan Karyawan. Senin […]

Mahasiswa Asing Pun Bisa Bermain Drama

Prodi Sastra Indonesia universitas Ahmad Dahlan (SI-UAD) selenggarakan ujian dengan pementasan drama oleh mahasiswa asing pada Sabtu, 24 Mei 2014 di Hall Kampus II UAD. Pementasan ini merupakan bagian dari aplikasi matakuliah Sastra Indonesia khususnya drama oleh mahasiswa asing yang berkuliah di jurusan sastra Indonesia UAD. Menurut Iqbal Saputra, S.Pd. (Iqbal H. Saputra) selaku dosen […]

Mahasiswa UAD Pertama yang Lulus di China dengan Double Degree Program

Adalah Pradhika Nurul Huda kelahiran Sleman, 4 September 1992 mahasiswa UAD yang pertama lulus dari Guangxi University for Nationalities (GXUN) China dengan Double Degree Program. Dhika begitu panggilan Akrabnya, merupakan mahasiswa Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi Universitas Ahmad Dahlan (FE-UAD), yang mengambil Double Degree Program antara UAD dan GXUN. Ia belajar di Ekonomi dan Departemen […]

UAD Bentuk Wirausahawan Muda Dengan Bazar

Kamis (22/05), nampak berbeda dari biasanya. Suasana di Green Hall Kampus I UAD Jalan Kapas 09 Semaki, Yogyakarta terlihat begitu ramai. Fakultas Ekonomi Universitas Ahmad Dahlan (FE-UAD) mengadakan agenda rutin tahunan yakni Bazaar Economic Fair. Acara yang menampilkan berbagai macam bentuk unit usaha yang dimiliki Mahasiswa Fakultas Ekonomi tersebut, diprakarsai oleh Dekanat Fakultas Ekonomi UAD […]

Perlukah Gelar Gr?

Panji Hidayat, M.Pd Dosen Universitas Ahmad Dahlan   Upaya pemerintah dalam memperbaiki sistem pendidikan perlu diacungi jempol dengan adanya dual mode system, sertifikasi guru, dan Pendidikan Latihan Profesi Guru (PLPG). Namun banyak sekali dalam praktiknya, kebijakan tersebut malah menjadi bumerang bagi pelaku pendidikan karena belum siapnya sumber daya manusia yang dapat melaksanakan kebijakan tersebut. Alih-alih […]

Menanti Kelahiran Perda Penataan PKL

Oleh : Sukardi Dosen Fakultas Ekonomi UAD   Menjamurnya pedagang kaki lima (PKL) di kota besar sampai kota-kota kecil, tidak terkecuali ditingkat kecamatan, kini menjadi persoalan tersendiri di negeri ini. Inilah sebagai konsekuensi dari sistem ekonomi kerakyatan, ekonomi berkembang melalui usaha kecil dan mikro. Bagi yang tidak memiliki lahan tersendiri mereka memanfaatkan trotoar dan lahan […]

BEASISWA KE TIONGKOK, MAU?

  Oleh: Sudaryanto, M.Pd. Dosen PBSI UAD; Pengajar Tamu di Guangxi University for Nationalities, Nanning, Tiongkok   Jumlah beasiswa studi lanjut, baik untuk jenjang S-1, S-2, maupun S-3 di Tiongkok sangat banyak, selain juga dari beragam bidang. Ada beasiswa dari pemerintah daerah, ada pula beasiswa dari pemerintah pusat Tiongkok. Sayangnya, mahasiswa asal Indonesia tak banyak […]

Menimbang Calon Presiden Indonesia Pemilu 2014

  Oleh Wajiran, S.S., M.A. (Dosen Fakultas Sastra, Budaya dan Komunikasi UAD)   Seteleh pemilu legislatif kita laksanakan pada tanggal 9 April. Kini kita sudah mulai memiliki gambaran siapa gerangan yang akan berkuasa di negeri ini. Meskipun berpenduduk mayoritas muslim, namun dominasi kemenangan partai abangan atau nasionalis tetap terjadi. Masyarakat yang mayoritas muslim tidak serta […]

UAD Gandeng 6 Perguruan Tinggi Jepang

Guna Membangun kerja sama dengan institusi-institusi pendidikan di jepang, UAD diwakili oleh Dr. Kasiyarno, M.Hum., Rektor UAD, Dr. Muchlas, MT, Wakil Rektor I, Drs. Muhammad Safar Nasir, M.Si, Wakil Rektor II, Ida Puspita, M.A.Res. Kepala Kantor Urusan Internasional (KUI), Rosyidah, MPH., Dekan FKM, Drs. Aris Thobirin, M.Si, Dekan FMIPA dan Prof. Imam Robandi sebagai Supervisor, […]

70 Santri Hafiz Pondok Pesantren Al-Amin Madura ke UAD

Rabu (21/05), Pondok Pesantren kunjungi Universitas Ahmad Dahlan (UAD). Acara berlangsung di Masjid Darussalam Kampus I UAD di Jalan Kapas 09. Semaki. Yogyakarta. Kujungan yang diterima langsung oleh Biro Akademik dan Admisi (BAA) tersebut juga disambut langsung oleh Ustadz Waharjani, M.Ag. selaku Kaprodi Tafsir Hadits Fakultas Agama islam UAD. Selain memperkenalkan Profil UAD, dalam sambutan […]