Perguruan Tinggi, Korupsi, dan Akreditasi
Oleh Rendra Widyatama, SIP., M.Si Ketua Program Studi Ilmu Komunikasi UAD Mengikuti berita-berita korupsi terutama yang ditangani oleh KPK, memperlihatkan pada kita sejumlah fakta bahwa sebagian pelaku ternyata lulusan perguruan tinggi. Tentu fakta tersebut memunculkan gugatan atas keseriusan perguruan tinggi dalam menghasilkan lulusan yang anti korupsi. Bila direnungkan, sebenarnya ada sepercik harapan yang mungkin […]