Entries by webmaster

Rakernas Lembanga Pengembangan Cabang dan Ranting Muhammadiyah Berlangsung di UAD.

Dibuka pada hari Jumat (22/2/2013) Rapat Kerja Nasional (RAKERNAS) Lembaga Pengembangan Cabang dan Ranting (LPCR) Pimpinan Pusat Muhammadiyah berlangsung di Kampus 2 Universitas Ahmad Dahlan (UAD). Konsolidasi organisasi dan penguatan strategi menuju kondisi cabang dan ranting ideal menjadi tema Rakernas tahun ini. Rapat Kerja Nasional yang berlangsung tiga hari, Jum’at – Ahad, tanggal (22-24/2/2013) itu […]

UAD Terapkan Kurikulum Kewirausahaan untuk Mahasiswa

Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta Jum’at (22/2) bekerjasama dengan Ikatawan Wanita Pengusaha (IWAPI), adakan roadshow kewirauasahaan dengan tema “Dari tiada menjadi ada. Dengan seribu akal isnyallah pasti bisa”. Hadir sebagai pembicara dalam acara tersebut Ketua Umum Kongres Wanita Indonesia (KOWANI) Dr. Dewi Motik Pramono. Menurut Dewi Motik untuk menjadi pengusaha kita perlu DUIT (Doa Usaha […]

Pentingnya PMB Buat UAD

Sejak awal Januari 2013 Universitas Ahmad Dahlan (UAD) membuka penerimaan mahasiswa baru (PMB) tahun ajaran 2013/2014. Adanya PMB ini harus mendapat dukungan seluruh karyawan agar berjalan lancar dan meraih sukses. Kepala Urusan Protokoler UAD Sodiq Dwinugroho menyambut antusia atas dibukanya PMB 2013. PMB perlu diketahui seluruh karyawan. Hal ini penting untuk dilakukan karena karyawan bisa […]

Sukses PMB 2013 Perlu Dukungan Civitas Akademika

Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) sudah dibuka sejak 7 Januari 2013. Seluruh civitas akademika tentu berharap bahwa PMB kali ini mendulang sukses seperti tahun-tahun sebelumnya. PMB periode yang lalu, alhamdulliah, UAD selalu kebanjiran peminat. Bahkan untuk program studi tertentu melakukan seleksi yang ketat. Hal ini menjadikan sebelum berakhir pendaftaran sudah ditutup, karena […]

TKI dan Kebijakan Komunikasi Politik Kita

Dani Fadillah* Kita tentu masih ingat dengan jelas kasus munculnya iklan penjualan tenaga kerja Indonesia (TKI) di Malaysia, belum lenyap ingatan itu kemudian datang lagi berita yang jauh lebih buruk bahwa ada seorang TKI yang telah diperkosa secara bergiliran oleh tiga polisi Diraja Malaysia, dan kejadian itu berlangsung di kator polisi pula. Masih belum kasus […]

WASPADA EFEK SAMPING OBAT

Oleh: Wahyu Widyaningsih Pernahkan ibu-ibu mengalami biduran/ruam setelah minum antibiotik golongan penisilin atau ngantuk setelah minum obat alergi seperti CTM?. Kalau ya, berarti merasakan munculnya efek samping penggunaan obat. Efek samping obat bisa muncul tanpa kita sadari sehingga menimbulkan hal-hal yang tidak diinginkan misalnya kecelakaan lalu lintas setelah kita mengkonsumsi obat flu yang didalamnya ada […]

UAD TERJUNKAN 1392 MAHASISWA KKN DI 4 KABUPATEN SE JATENG-DIY

Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler Universitas Ahmad Dahlan (UAD) periode XLIII Semester Gasal 2012/2013 menerjunkan 1392 mahasiswa. Sejumlah mahasiswa yang tergolong terbanyak sepanjang sejarah KKN UAD ini akan didampingi oleh tujuh orang Korlap dan 47 orang Dosen Pembimbing Lapangan (DPL). Pada periode ini, para mahasiswa akan ditempatkan di empat kabupaten di Jateng-DIY. Keempat kabupaten tersebut […]

Film Habibie dan Ainun sebuah Inspirasi Kehidupan

Wajiran, S.S., M.A. (Dosen Fakultas Sastra Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta) Kehadiran film Habibie dan Ainun ibarat gerimis di musim kemarau yang panjang. Kehadiran film ini mampu menyirami rohani rakyat bangsa Indonesia yang sedang kering kerontang akibat minimnya keteladanan di negeri ini. Bangsa ini sedang mengalami krisis kepemimpinan yang berujung pada krisis multidimensi. Kenakalan generasi muda […]

Wajah Pendidikan Kita Masih Berwajah Belanda

Sule Subaweh Praktek pendidikan zaman Indonesia merdeka sampai tahun 1965 bisa dikatakan banyak dipengaruhi oleh sistem pendidikan Belanda. Pada zaman kolonial Belanda pendidikan ditujukan untuk mengembangkan kemampuan penduduk pribumi secepat-cepatnya melalui pendidikan Barat. Praktek pendidikan Barat ini diharapkan bisa mempersiapkan kaum pribumi menjadi kelas menengah baru yang mampu menjabat sebagai “pangreh praja”. Tetapi praktek pendidikan […]

KKN UAD adakan Lomba Roket di Cilacap.

Mahasiswa KKN Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta bekerjasama SMK Muhammadiyah 1 Cilacap adakan lomba Kompetisi Roket Air SMP/MTs Se-Kabupaten Cilacap. Perlombaan berlangsung di Lapangan Tritih Kulon Jalan Beringin Cilacap. Kompetisi diikui 45 tim dari SMP/MTs yang ada di Kabupaten Cilacap. Kepala SMK Muhammadiyah 1 Cilacap, Drs Ucok Nuzul Imanto MPdI mengatakan, kompetisi diikuti para siswa […]