Entries by webmaster

English Letters Department, Faculty of Letters

PARADE OF ENGLISH LITERATURE 2012 Rabu (20 Juni 2012) – Fakultas Sastra Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta menggelar pertunjukan sastra. Pagelaran yang dihelat di Hall Kampus II UAD, Jln. Pramuka, No. 42, Umbulharjo ini menampilkan beberapa pertunjukan, di antaranya; Drama “The Sandbox” karya Edward Albee, Musikalisasi puisi karya Sapardi Djoko Damono “Aku Ingin” dan “Hujan […]

Menjadi Cerdas dengan Puisi, Kenapa Tidak?

Banyak cara bagi manusia untuk mengungkapkan rekaman yang telah dilakukan terhadap fakta-fakta kehidupan. Salah satunya adalah dengan menuliskannya kambali. Hasil tulisan yang dihasilkan ada yang disebut dengan puisi. Puisi adalah tubuh dalam kata. Tubuh yang hidup dan terus bertumbuh bersama isinya: yaitu penafsiran yang ada dalam diri kita. Puisi sering dianggap sebagai cara yang tepat […]

Quantum Pendidikan Fisika 2012

Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Pendidikan Fisika Fakultas Keguruan dan lmu Pendidikan (FKIP), Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta rayakan milad Program Studi Pendidikan Fisika. Perayaan setahun sekali ini berlangsung sangat meriah. Terlihat dari agenda-agenda acara berserakan di sepanjang pra dan pasca hari pelaksanaan. Tidak hanya perayaan sederhana, untuk memperingati hari jadi, Program Studi Pendidikan Fisika […]

Cantik Syar’i Kenapa Tidak?

Kecantikan wanita tidak selau dipandang dari lekuk tubuh yang molek dengan mempertontonkan bagian tubuh itu secara fulgar. Kecantikan wanita lahir dari dalam dirinya yang sering disebut inner beauty. Sebagai wanita, sudah selayaknya tetap menjaga kecantikan dengan menjaga aurat sehingga tidak lagi dijadikan sebagi objek eksploitasi bagi orang-orang yang tidak bertanggung jawab. Oleh karena itu, kegiatan-kegiatan […]

Bangkitnya Kepenyairan UAD

(Penyair memang harus dapat menerobos kulit gejala yang berarti dapat menembus pada ranah kenyataan yang hakiki yang sering didengungkan dengan istilah the ultimate reality) Penciptaan karya sastra merupakan hasil kreativitas pengarang dalam menyampaikan renungan atas sesuatu yang berada di luar dirinya. Hasil proses kreativitas tersebut menjadi sesuatu (tulisan) yang dapat dibaca oleh masyarakat. Dengan demikian, […]

Tiga TIM PKM UAD Lolos PIMNAS XXV

Kami sampaikan selamat atas prestasi yang diraih. Terima kasih atas do’a, support dari Bapak/Ibu semua, sehingga Tim UAD berhasil bangkit lagi. Mohon do’a dan dukungannya selalu, mudah-mudahan Tim PKM dari UAD yang berhasil lolos ke PIMNAS XXV, yakni: Tim PKM-KC dari Teknik Elektro, Tim PKMM dari Teknik Informatika, dan Tim PKMM dari PBI. Mampu meraih […]

Mahasiswa Farmasi UAD Menang Hibah Penelitian Nasional dari Indofood Riset Nugraha 2012

Farmasi Univesitas Ahmad Dahlan kembali mengibarkan bendera UAD di bidang penelitian tingkat nasional yang diselenggarakan oleh Indofood Riset Nugraha, setelah beberapa bulan lalu mendapatkan dana penelitian PKM-P DIKTI. Pada bulan Mei 2012 ini, Grin Fariah mahasiswi Fakultas Farmasi angkatan 2009 berhasil meraih dana penelitian melalui proposal yang ditulisnya dengan judul Meningkatkan Kerja Fungsi Ginjal dengan […]

Teater Pebei Menghibur Masyarakat Keliling DIY

(Bantul, Kulon Progo, Sleman, Gunung Kidul, Kota Yogyakarta) Teater Pebei merupakan salah satu dari enam kelompok teater yang ada di UAD. Tetaer ini berdiri di bawah naungan Englis Departement Student Association (EDSA) Pendidikan Bahasa Inggris (PBI), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, UAD. Teater Pebei berdiri tahun 2001 tepatnya pada tanggal 5 Oktober. Hingga saat ini […]

Seminar Nasional : Pengajaran Berbasis Karakter Budaya

Bangsa yang besar adalah bangsa yang bisa menghargai bahasa dan kebudayaannya “Bagi kami, karakter itu banyak jenisnya, salah satunya adalah budaya. Karena, jika seseorang atau sekelompok orang bisa menjaga kelestarian budaya (positif) mereka, maka orang tersebut termasuk ke dalam golongan orang yang memiliki karakter. Karena bangsa yang besar adalah bangsa yang bisa menghargai bahasa dan […]