Entries by webmaster

Meronce Tasbih di Pengungsian

Sejak pukul 10 siang anak-anak di pengungsian SD Bronggang memulai meronce. Sambil menunggu waktu berangkat sekolah pukul 1 siang nanti mereka bersemangat meronce manik-manik menjadi tasbih. Para anak yang masih mengungsi ini diajak oleh mahasiswa KKN UAD untuk belajar membuat kerajinan tasbih. Kerajinan meronce tasbih ternyata sangat diminati oleh anak-anak. Mahasiswa KKN memberikan contoh meronce […]

Belajar itu Buta akan Usia pula Bencana

  Ibu Sumiyem, Juminem, dan beberapa ibu lainnya tidak kuasa menahan senyum malu. Ini karena mereka kurang tepat dalam melafalkan huruf iqro. Tidak jarang mereka tertawa sendiri karena salah menyebutkan beberapa huruf Arab. Sejak ba’da Zhuhur hingga hampir dua setengah jam kemudian ibu-ibu Dusun Kalitengah Lor itu begitu bersemangat untuk berlatih membaca iqro. Di hari […]

Memasak bersama untuk para pengungsi Merapi

Tidak kurang dari 149 kepala keluarga dengan keseluruhan 500 jiwa termasuk anak-anak dan lansia masih mengungsi di SD Bronggang Cangkringan, Sleman. Mereka adalah para korban letusan Merapi yang berasal dari 4 RT di Dusun Kalitengah. Hidup di pengungsian tentu menghadapi banyak keterbatasan termasuk soal makanan. Oleh karena itu pada 8 Februari 2011, kelompok KKN divisi […]

Mahasiswa UAD ikut Berpartisipasi dalam Perkembangan Bahasa Indonesia di Bali

Bahasa merupakan jatidiri bangsa, dan kita wajib menjaga serta melestarikannya. Karena itulah IMABSII (Ikatan Mahasiswa Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia se-Indonesia) dilaksanakan di Universitas Pendidikan Ganesha (UPG) Bali. Pertemuan yang diikuti oleh 33 universitas se-Indonesia yang diwakili sebanyak 89 mahasiswa. Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menjadi salah satu berpatisipannya. Joko Mardiko dan Candra Utami yang mewakili […]

Semangat dalam keterbatasan

keterbatasan menjadi alasan yang tepat bagi masyarakat untuk tidak melanjutkan sekolah. Lalu bagaimana nasib warga Dusun Kempul ketika mempunyai keinginan sekolah dengan keterbatasan yang ada.   Selasa (8/02) kemarin, pemandangan di Kantor Kecamatan Salaman seketika berubah menjadi orange. Ini disebabkan adanya penerjunan KKN Reguler UAD Periode XXXV Tahun Akademik 2010-2011 yang ditempatkan di Kecamatan Salaman. […]

Did you know: Gaji Lulusan

Sejumlah 58% alumni Program Studi Sistem Informasi mendapatkan pekerjaan pertama kurang dari 3 bulan. Bahkan sebagian yang lain telah bekerja semasa menjadi mahasiswa. Grafik berikut menunjukkan persentase rentang gaji lulusan tersebut.   Berdasarkan grafik di atas dapat dilihat bahwa 41% alumni memiliki gaji pada kisaran Rp 500.000 – Rp 1.000.000 dan 43% mendapatkan gaji Rp […]

Did you know: Masa Tunggu Lulusan

Kami akan menurunkan informasi hasil survei alumni secara berkala mulai seri ini yang bertajuk “Did you know: …“. Seri perdana kami sampaikan hasil survei terkait masa tunggu alumni untuk mendapatkan pekerjaan pertama setelah lulus.   Lulusan Program Studi Sistem Informasi (d.h. Ilmu Komputer) sebagian besar (58%) mendapatkan pekerjaan pertama kurang dari 3 bulan. Sejumlah 30% […]

MENGELOLA STRES DAN MOTIVASI BERPRESTASI Menjelang UAN

Sejak dulu Ujian Akhir Nasional (UAN) selalu menjadi momok bagi siswa kelas XII. UAN dapat membuat siswa menjadi stres dan merasa cemas. Atas kondisi tersebut mahasiswa KKN UAD Divisi II C 2 mengadakan kegiatan pelatihan mengelola stres dan motivasi berprestasi menjelang UAN. Diharapkan setelah mengikuti kegiatan tersebut siswa dapat mengelola stres dan mencapai hasil yang […]