Entries by webmaster

LPP UAD: Menyelenggarakan Pelatihan Penulisan Feature Surat Kabar

Lembaga Penelitian dan Pengembangan Universitas Ahmad Dahlan (LPP UAD) pada hari Rabu, 24 Februari 2010 menyelenggarakan “Pelatihan Penulisan Feature Surat Kabar” bertempat di ruang sidang kampus I Universitas Ahmad Dahlan Jalan Kapas 9 Semaki Yogyakarta. Kegiatan ini diikuti oleh para dosen di lingkungan sivitas akademika UAD terdiri dari berbagai fakultas yang ada berjumlah kurang lebih […]

Iranian Corner UAD: Kesempatan Belajar Bahasa Persia dan Jalan-Jalan Gratis ke Iran

Iranian Corner Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta bekerjasama dengan Kedutaan Besar Republik Islam Iran menyelenggarakan kursus bahasa Persia tahap II. Kursus yang dimulai akhir Maret 2010 ini menghadirkan Amir Rostam Dokht, seorang native speaker dari Iran, sebagai pengajar. Jumlah pertemuan yaitu 20 kali dan peserta terbatas hanya 20 orang. Kursus berlangsung selama kurang lebih 3 […]

Pasangan Surya-Rhama Terpilih Sebagai Presiden/Wakil Presiden Mahasiswa UAD 2010-2011

Berdasarkan hasil rekapitulasi perhitungan suara Pemilihan Umum Presiden/Wakil Presiden Mahasiswa Legislatif Utusan Partai di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tingkat Pusat Periode 2010-2011, dimenangkan oleh Pasangan Surya-Rhama dari Partai Mahasiswa Reformasi (Parmasi) dengan perolehan suara 844 suara, sedangkan pasangan Aris-Erwin dari Partai Pagar Besi hanya memperoleh 301 suara dari total 1.145 suara. Rekapitulasi suara pada Pemilwa […]

Musikalisasi Puisi Meriahkan Debat Kandidat PEMILWA UAD Periode 2010 –2011

Rabu (31/03), mahasiswa dalam hal ini Komisi pemilihan Umum (KPU) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta, Indonesia menggelar Debat Kandidat Pemilihan Umum Mahasiswa (Pemilwa) periode 2010-2011. Debat yang diikuti oleh calon presiden dan wakil presiden tersebut digelar di Kampus III UAD Jl. Prof. Dr. Soepomo, Janturan, Yogyakarta. Debat kali ini mengusung tema : Pemilwa UAD 2010 […]

UAD Luluskan 555 Wisudawan, Wisuda Dikonsep Edutaiment

Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta, Indonesia meluluskan 555 wisudawan/wisudawati (pascasarjana, sarjana dan diploma) pada hari Sabtu (20/03/10), bertempat di Gedung Jogja Ekpo Center (JEC) Yogyakarta. Perayaan wisuda merupakan hari yang membahagiakan bagi wisudawan/wisudawati (pascasarjana, sarjana dan diploma) UAD, setelah secara resmi para wisudawan dinyatakan lulus dan sudah menyadang gelar. Wisuda pada periode kali ini meluluskan […]

Studi Banding Universitas Muhammadiyah Pare-Pare (UMPAR) KE UAD

Universitas Muhammadiyah Pare-Pare (Umpar) Sulawesi Selatan melaksanakan studi banding ke Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta, Indonesia. Kunjungan tersebut lebih difokuskan seputar infrastruktur IT dan pengembangan sistem informasi. Oleh karena itu, tim Umpar yang berjumlah 6 orang tersebut meluangkan waktunya ke Biro Sistem Informasi dan Komunikasi (BISKOM) UAD yang terletak di Kampus I UAD Yogyakarta Jl. […]

Postgraduate Courses for Professionals with Relevance to Developing Countries 2011/2012

CALL for APPLICATION (Deadline 29th July 2010) Download this File as PDF Auschreibung Aufbau 2011-2012 . The German Academic Exchange Service (DAAD) – Deutscher Akademischer Austausch Dienst – supports a range of postgraduate courses at German universities which aim at providing academically educated young professionals from Developing Countries with further specialized studies. The DAAD supports these […]

Pengajian Rutin : Pendidikan Anak Secara Islami Di Era Globalisasi

Sabtu (27/03) Takmir Masjid Kampus III mengadakan pengajian rutin bagi dosen dan karyawan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta, Indonesia bertempat di Masjid Darun Najah Kampus III Jl. Prof. Dr. Soepomo, Janturan, Yogyakarta. Tema yang diusung dalam pengajian tersebut adalah Pendidikan Anak secara Islami di Era Global dan Informasi, dengan menghadirkan Drs. Agus Taufikurahman, M.Kes sebagai […]

A*STAR Pre-Graduate Scholarship (PGS)

The A*STAR PGS provides a headstart for bright young undergraduates keen to pursue their PhD studies and embark on a research career.   Awardees from National University of Singapore (NUS) and Nanyang Technological University (NTU) can look forward to research attachments at A*STAR’s Research Institutes with state-of-the-art facilities and be part of A*STAR’s community of […]

SPRING PRESELECTION FOR NON-EU CITIZENS Academic Year 2010/2011

SCUOLA INTERNAZIONALE SUPERIORE DI STUDI AVANZATI   Via Beirut n.2-4, 34014 Trieste (Italy) tel.: 04037871 – telefax: 0403787249   “SPRING PRESELECTION FOR NON-EU CITIZENS” Academic Year 2010/2011 Deadline: 1st April, 2010   SISSA offers opportunities for carrying out Ph.D studies in: • Applied Mathematics • Astrophysics • Astroparticle Physics • Functional and Structural Genomics • […]