Entries by webmaster

Klinik MU UAD Resmi Dikenalkan ke Masyarakat

Klinik Muhammadiyah Universitas Ahmad Dahlan (MU UAD) Metro, Lampung, melangsungkan pra-launching dengan menyelenggarakan kegiatan donor darah, Sabtu (14/4/2018). Pada kegiatan ini, Klinik MU UAD menggandeng Palang Merah Indonesia (PMI) Metro. Pengambilan darah dilakukan di halaman gedung dan diikuti oleh masyarakat sekitar. “Kegiatan ini untuk promosi, memberitahukan kepada masyarakat bahwa sudah ada kegiatan di Klinik MU […]

UAD was Trusted to Host the 4th Halaqah

Ahmad Dahlan University (UAD) was trusted to host the 4th Halaqah, in cooperation with the Office of President's Special Envoy for Interfaith Dialog and Civilization Affairs (UKP-DKAAP). The event, which was held on Wednesday (4/4/2018) at campus 4 UAD on Jln. Ringroad Selatan, Tamanan, Bantul, Yogyakarta. was entitled "Wasathiyah Islam for World Civilization, Conception and […]

Facilitating TP3D, Klaten Regency Cooperates with UAD and Unwidha

Local Government (Pemkab) of Klaten facilitates Tim Pencalonan dan Pengangkatan Perangkat Desa (TP3D) or Team for Nomination and Appointment of Village Authorities in Klaten Regency by cooperating with Ahmad Dahlan University (UAD) Yogyakarta and Unwidha Klaten. This cooperation is in order to organize the appointment for village authorities which is held simultaneously in 2018 in […]

UAD Scout Held RSC 2018

For the first time, Scout Student Activity Unit (UKM) of Ahmad Dahlan University (UAD) held a competition on Kwartir Level of Special Region of Yogyakarta (DIY) entitled "Ahmad Dahlan Rover University Scout Competition 2018". UAD RSC 2018 involved 360 participants who were the members of rover scout of Kwartir DIY. This event was held on […]

UAD Students Presented their Research in Japan

Ricka Tanzilla, an Ahmad Dahlan University student (UAD) had the opportunity to present her research results at Communicating Astronomy with the Public (CAP) 2018 event, which was held at Fukuoka City Science Museum of Japan (24-28/ 3/2018). The research, entitled "Challenges and Strategies for Developing Inclusive Outreach Using Buku Mentari Project," was initiated by a […]

Tim Badminton UAD Juara 2 Liga Mahasiswa

Tim Putra dan Putri Badminton Universitas Ahmad Dahlan (UAD) masing-masing berhasil meraih juara 2 pada nomor beregu Liga Mahasiswa (Lima) Badminton: Kaskus Central Java and Special Region of Yogyakarta Conference (CJYC). Ajang Lima Badminton ini diselenggarakan 11-16 April 2018 di Grha Instiper. Prestasi ini bisa dikatakan meningkat, setelah pada tahun sebelumnya UAD hanya menduduki peringkat […]

Temu Akbar Alumni Pascasarjana UAD

Program Pascasarjana Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menyelenggarakaan temu akbar alumni dengan rangkaian kegiatan kongres, seminar nasional, dan workshop. Acara yang berlangsung Sabtu (14/4/2018) di aula barat gedung baru UAD kampus 4, Jln. Ringroad Selatan, Tamanan, Bantul, Yogyakarta, dihadiri 140-an alumni dari berbagai wilayah di Indonesia. Pada kesempatan ini ada penyerahan bantuan buku oleh alumni, dan […]

Mahasiswa UAD Juara 2 Mawapres Kopertis V

Ika Suciwati, mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) berhasil menjadi juara 2 Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) tingkat Koordinator Perguruan Tinggi Swasta (Kopertis) wilayah V Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Ajang pemilihan Mawapres tersebut diselenggarakan di Kantor Kopertis V DIY, Jln. Tentara Pelajar No. 13, Yogyakarta, Kamis (5/4/2018). Pada seleksi ini, Ika mengungguli […]

Kemenristekdikti dan UAD Selenggarakan Pelatihan Verifikator Sinta

Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) bekerja sama dengan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) akan menyelenggarakan pelatihan verifikator Sistem Indeksasi dan Sitasi (Sinta). Kegiatan tersebut akan dilangsungkan 17-18 April 2018 di Hotel Grand Dafam Rohan Jogja, Jl. Janti-Gedong Kuning, Banguntapan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Peserta pelatihan berjumlah seratus orang, […]