Entries by webmaster

Ratusan Mahasiswa Ikuti Pelatihan Jurnalistik

Pelatihan jurnalistik dengan tema “Jurnalisme dalam Media Online” yang diselenggarakan oleh LSO Jurnalistik Kreativitas Kita (Kreskit) Pendidikan Sastra dan Bahasa Indonesia (PBSI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) diikuti ratusan peserta pada Ahad (26/11/2017). Kreskit menghadirkan Agung PW, pimpinan redaksi KRjogja.com, sebagai narasumber pelatihan tersebut, dan Jemi Ilham sebagai moderator. Anisa […]

Keliling Dunia melalui Kuliner

“Acara ini sangat luar biasa. Bisa dibilang semacam paket komplet. Dengan datang ke International Day, kita bisa berkeliling dunia lewat kuliner yang disediakan masing-masing negara. Saya sangat menyayangkan kalau mahasiswa melewatkan acara seperti ini, akan sangat rugi,” ujar Hermanto, S.Pd., M.Pd., ketika ditemui di Festival Internasional yang diselenggarakan oleh Office of International Affair (OIA) Universitas […]

Penderita Disleksia Perlu Dipahami

Menurut Hadi Suyono, S.Psi., M.Si., disleksia perlu dipahami agar tidak terjadi kesalahpahaman. “Seringnya, penderita disleksia dikucilkan dan ejek oleh teman sebayanya,” terangnya saat memberikan kuliah umum di Universitas Sumbawa Sabtu, (25/11/2017). Di hadapan mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP), Hadi berpesan agar guru bisa mengenali tanda-tanda penderita disleksia. Menurutnya, penderita ini susah melafalkan dan […]

Forum Komunitas UAD Adakan Talkshow

Forum Komunitas (Forkom) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) mengadakan talkshow interaktif. Kegiatan ini diselenggarakan dari 23 November hingga 1 Desember 2017 di kampus 1, 2, 3, 4, dan 5 UAD dengan tema “Community Wisdom”. Komunitas yang tergabung dalam Fokom adalah Pelita, Ramada, Gending Bahana, dan TV UAD. Komunitas-komunitas tersebut dibawahi langsung oleh rektorat dan kegiatannya lebih […]

Potret Realis dengan Ending Tak Terduga Kumpulan Cerpen Bedak dalam Pasir

“Saya digiring ke barat tapi sebenarnya tujuan penulis ke timur,” terang Juanda saat membedah kumpulan cerpen Bedak dalam Pasir di Universitas Sumbawa (UNSA) Sabtu (25/11/2017). Dalam kumpulan cerpen tersebut, kata Juanda yang merupakan Kaprodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) UNSA, Sule banyak berbicara keresahan masyarakat sekitar. Seperti cerpen “Ramuan Mimpi”, “Wajah Lain Supriana”, “Ayat-Ayat […]

Kumpulan Cerpen Bedak dalam Pasir Launching di Universitas Sumbawa

Kumpulan cerpen Sule Subaweh Bedak dalam Pasir perdana di-launching di Universitas Sumbawa (UNSA). Menurut Sule, launching di Sumbawa adalah upaya memperkenalkan karya sastra ke daerah yang susah akses. “Sumbawa bagi saya adalah tempat yang cocok untuk memperkenalkan karya saya sekaligus memberikan suntikan untuk menulis melalui cerita proses kreatif saya. Saat bedah buku, antusias mereka sangat […]

Doktor UAD Berikan Motivasi di SMA 3 Sumbawa

Dr. Hadi Suyono., S.Psi., M.Si. memberikan motivasi kepada 300 lebih siswa kelas 3 SMA 3 Sumbawa, Jumat (24/11/2017). Kehadiran dosen Psikologi Universitas Ahmad Dahlan (UAD) ini disambut baik oleh pihak sekolah. “Kami sangat senang. Ada seorang doktor menyempatkan diri ke Sumbawa untuk memberikan motivasi kepada generasi bangsa ini,” kata Syamsu Ardiansyah, M.Pd., Kepala Sekolah SMA […]

Mahasiswa UAD Ciptakan REDER VIRED

Tim Kepanitiaan Progam Kreatifitas Mahasiswa Perguruan Tinggi Muhamadiyah (PKM-PTM) se-Indonesia yang diselenggarakan di Universitas Mataram Lombok,  menyetujui proposal mahasiswa Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta yang tergabung dalam kelompok Program Kreativitas Mahasiswa Karsa Cipta (PKM-KC). Mahasiswa tersebut Tofik Nurochman, Mohammad Iqbalul Faiq Hatta, Ibnu Atma Kusnadi (Teknik Elektro). Sebagai Dosen pembimbing pendamping penelitian adalah Son Ali […]

Tim Debat UAD Terbaik Kedua Nasional

Tim Debating Community (DeCo) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) raih juara 2 dalam University English Debate Competition 2017 tingkat nasional yang diselenggarakan Universitas Muhammadiyah Ponorogo pada 28-29 Oktober 2017 lalu. Tim Debat UAD yang terdiri atas Kristianto, Galih Tirto Aji dan Maulidin berhasil mengalahkan 23 tim yang berasal dari seluruh Indonesia dan meraih juara kedua. Ditemui […]

Menggali Sejarah, Mewujudkan Indonesia Madani

Prof. Dr. M. Abdul Karim, M.A., M.A. menjadi pembicara dalam seminar nasional rapat kerja nasional Forum Eksekutif Mahasiswa Fakultas Agama Islam Seluruh Indonesia (FEM FAISI) pada Senin (20/11/2017), bertempat di aula Islamic Center UAD. Seminar nasional kali ini mengambil tema “Sejarah Perjuangan Muslim Indonesia yang Ter-Dilupakan”. Tema ini berhubungan dengan tema Rakernas, yakni “Meneguhkan Gerakan […]