Pengajian Termatik Membumikan Al Qur’an: Makna Kemerdekaan

Kamis (18/08/2011), UAD mengadakan pengajian tematik sekaligus buka puasa bersama di masjid Darussalam Kampus 1 UAD. Pengajian dengan tema “Membumikan Al Qur’an”, disajikan oleh Prof. Dr. H. Yunahar Ilyas, Lc. M.Ag. Pengajian tersebut dihadiri oleh staf, dosen, dan karyawan UAD. Seiring dengan kemerdekaan yang diperingati oleh bangsa Indonesia pada tanggal 17 Agustus, maka pengajian yang disampaikan pun sejalan dengan kemerdekaan. Umat manusia memiliki hak yang sama untuk memeroleh kemerdekaan.

“Kemerdekaan Bangsa Indonesia sama dengan kemerdekaan yang dimiliki oleh umat manusia lainnya, yaitu kemerdekaan jiwa, kemerdekaan agama, kemerdekaan berharta, kemerdekaan tempat tinggal, dan kemerdekaan berpendapat.” Ujar Prof Ilyas dalam pengajian tersebut.

“Kemerdekaan adalah kebebasan dan kebebasan manusia dibatasi oleh kebebasan manusia yang lain. Kesadaran tentang hal inilah yang sering terlupakan oleh manusia sehingga banyak yang bertindak sewenang-wenang. Kemerdekaan beragama bukan berarti bebas begitu saja. Saat masih kecil, menjadi tanggung jawab bagi orang tua untuk mengarahkan anaknya dalam beragama karena anak belum dapat memilih dengan benar”, tambah Prof Ilyas.

Pengajian tematik tersebut menggugah kembali peserta yang hadir akan arti pentingnya kemerdekaan. Kemerdekaan yang dimiliki oleh setiap individu hendaknya dapat disikapi secara baik sehingga berdampak baik. Pengajian Tematik yang bertema “Membumikan Al Qur’an” ini sedianya dilaksanakan pada hari Sabtu, 13 Agustus 2011 namun karena jadwal pembicara yang pada akhirnya diundur pelaksanaannya (18/11/2011) dengan waktu dan tempat yang sama sesuai agenda. Dan pembicara utamanya pun berubah dari semula akan menghadirkan Prof. Dr. H. Ahmad Syafi’i Ma’arif, M.A. namun karena kesibukan beliau akhirnya digantikan oleh Prof. Dr. H. Yunahar Ilyas, Lc. M.Ag. (Sbwh)

Read more

Sebanyak 58 Pengelola Pascasarjana Hadiri Persiapan Penyelenggaraan BPPS dan BU

Dalam rangka Penyelenggaraan Program Beasiswa Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Tahun 2011, Dikti mengundang pengelola Pascasarjana yang menyelenggarakan program BPPS dan BU. Sebanyak 58 perguruan tinggi yang termasuk dalam daftar undangan tersebut. Acara tersebut berlangsung selama dua hari, Jum’at-Sabtu/ 19-20 Agustus 2011 di hotel Millenium Jakarta. Ke-58 pengelola pascasarjana tersebut mengikuti serangkaian acara meliputi pengarahan dari Direktur Diktendik terkait Kebijakan Pendaftaran online, laporan umum hasil pendaftaran online BPPS dan BU, pendampingan penyelesaian permasalahan pelamar BPPS, dan pendampingan penyelesaian permasalahan BU.

 

Sumber: www.dikti.go.id


Read more

Dikti Membuka Pendaftaran Proposal 5 Program Kreativitas Mahasiswa

Ditjen Pendidikan Tinggi khsusnya Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (DP2M) memberikan kesempatan kepada para mahasiswa dari negeri maupun swasta untuk mengajukan usulan proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) untuk tahun 2012. PKM 2012 ini akan mengangkat 5 bidang yang akan dilombakan, yaitu PKM-Penelitian (PKM-P), PKM-Penerapan Teknologi (PKM-T), PKM-Kewirausahaan (PKM-K), dan PKM-Pengabdian kepada Masyarakat (PKM-M) dan PKM-Penulisan Ilmiah (PKM-I). DP2M telah memberikan surat pemberitahuan ini ke seluruh pimpinan PTS/PTN dan Kopertis tertanggal 3 Agustus 2011 bernomor 1615/E5.3/KPM/2011.

Para mahasiswa yang akan mengikuti acara yang bergengsi ini diharapkan segera melengkapi syarat-syarat yang dibutuhkan selambat-lambatnya tanggal 10 Oktober 2011 pukul 16.00 WIB. Para pengusul harus mengikut ketentuan yang telah ditulis di Panduan lengkap PKM 2012 dan syarat-syarat awal yang harus dikumpulkan sebagai berikut :

1. Setiap usulan proposal dibuat rangkap 2 (dua);

2. Softcopy proposal dimasukan dalam satu CD/DVD per perguruan tinggi;

3. Rekap (dalam format excel) daftar seluruh usulan proposal dikirim via email

ke alamat : pkm.dp2m@dikti.go.id

cc : usulanpkm@gmail.com

dengan subjek Rekap PKM2012_nama PerguruanTinggi ;

4. Surat pengantar resmi dari perguruan tinggi dengan dilampirkan print out dan CD rekap daftar seluruh proposal dari Perguruan Tinggi Saudara diisi sesuai form terlampir;

5. Batas waktu pengajuan usulan selambat-lambatnya tanggal 10 Oktober 2011 pukul 16.00 WIB, dengan alamat :

Direktur Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi

Gedung Dikti Lt. IV Jl. Jenderal Sudirman Pintu Satu Senayan, Jakarta.

Sumber: www.dikti.go.id



Read more

Dikti Membuka Pengisian Formulir untuk Penilaian Ijazah PT Luar Negeri Online

Bagi para dosen yang telah selesai menjalani pendidikan lanjut di pergruan tinggi luar negeri, salah satu berkas yang amat penting yaitu ijazah sebagai tanda tamat belajar dan bukti resmi telah menyelesaikan pendidikan tersebut perlu diberikan suatu Surat Keputusan dari Dikti tentang keabsahannya. Saat ini Dikti telah membuka fasilitas pendaftaran online untuk mengisi formulir penilaian ijazah dari perguruan tinggi di luar negeri. Dengan fasilitas tersebut data-data yang dibutuhkan oleh Dikti terhadap dosen yang bersangkutan sudah dapat diketahui dan ketika dosen yang berangkutan menyerahkan berkas asli di kantor Dikti tidak menunggu proses yang terlalu lama.

Fasilitas formulir online tersebut dapat diakses di tautan berikut.

http://www.dikti.go.id/dikti/

Read more

Dikti Mengundang 7 Mahasiswa Asal PTM Mengikuti Seleksi Sail Belitong 2011

Sebanyak 7 orang mahasiswa berasal dari Perguruan Tinggi Muhammadiyah (PTM) akan mengikuti Sail Belitong atau lengkapnya Sail Wakatobi Belitong (SWB) 2011. Ajang bergengsi tingkat nasional ini merupakan suatu event kompetisi bidang kegiatan Olahraga dan Lintas Nusantara Remaja dan Pemuda Bahari. Acara ini dilaksanakan pada tanggal 7-28 Juli 2011 (Sail Wakatobi) telah selesai dan berikutnya tanggal 18 September s.d. 9 Oktober 2011 (Sail Belitong).

SWB 2011 adalah kegiatan Lintas Nusantara Remaja dan Pemuda Bahari dengan melakukan pelayaran rute Jakarta – Makassar – Kendari – Bau-Bau – Wakatobi – Jakarta (Sail Wakatobi) dan Jakarta – Pontianak – Batam – Dumai – Bangka – Belitong – Jakarta (Sail Belitong) yang diikuti oleh unsur Pramuka, Siswa, Mahasiswa dan Pemuda dengan kegiatan utama Jumpa Pemuda dan Kunjungan, Dialog, Unjuk Kemampuan/Kemahiran, Olahraga, Seni dan kegiatan tambahan di daerah persinggahan.

Ditjen Pendidikan Tinggi mengundang 67 orang mahasiswa dari berbagai program studi yang aktif di kegiatan ko/ekstrakurikuler yang bersangkutan untuk mengikuti Sail Belitong 2011 tersebut. Dari 60 orang tersebut terdapat 7 orang mahasiswa yang berasal dari PTM (dari daftar di bawah ini yang ditebalkan). Daftar lengkap calon peserta Sail Belitong 2011 sebagai berikut.

1. Yulianus Indow Universitas Negeri Papua Penyuluhan, Komonukasi Pertanian

2. Engel Bless Universitas Negeri Papua Kehutanan

3. Zulfikar Mufti Universitas Diponegoro Ilmu Komunikasi, FISIP

4. Arya Kusuma Universitas Diponegoro Produksi Ternak

5. Rizka Sufhan Sutrisno Universitas Brawijaya Ilmu adminitrasi Publik

6. Winda Rahmawati Universitas Brawijaya Ilmu Hukum

7. Ma’ruf M. Nur Universitas Negeri Makassar Fisika

8. Andi Bakhtiar Universitas Negeri Makassar

9. Feri Dwi Syahban Universitas Nusa Bangsa Angronomi

10. Wahyu Arief Hidayat Universitas Nusa Bangsa Kehutanan

11. Dian Pramana Putra Universitas Muhammadiyah Makassar Pendidikan Fisika

12. Akbar Universitas Muhammadiyah Makassar Agribisnis

13. Hamzah Universitas 17 Agutus 1945 Samarinda Ilmu Hukum

14. Muhammad Aby Fahruddi Universitas 17 Agutus 1945 Samarinda Arsitektur

15. Dwi Septiawan Suwarsi Universitas Lakidende FKIP Bahasa Ingris

16. Eko Yuwono Universitas Lakidende Agribisnis

17. Saeiful Amri Universitas Semarang Sistem Informasi

18. Tri Novalani Universitas Semarang Akuntansi

19. Bagas Rushadianto Universitas Muhammadiyah Magelang Ekonomi-Akuntansi

20. Dyan Sayekti Universitas Muhammadiyah Magelang Ekonomi-Akuntansi

21. Edo Bangkit Prayoga STIE Perbanas Surabaya Akuntansi

22. M Putra Rizky Andhika STIE Perbanas Surabaya Akuntansi

23. Putri Perwira Universitas Airlangga Hubungan Internasional

24. Ringga Fidayanto, S.KM Universitas Airlangga Kesehatan Lingkungan

25. Jofan Nugraho Febriwirawan Sanyoto Universitas Negeri Yogyakarta Pendidikan Teknik Otomotif

26. Gusti S Universitas Hasannudin Kimia

27. Eka Sujatria Patrajaya STMIK Banjarbaru Teknik Informatika

28. Dini Arfriani Universitas Muhammadiyah Surakarta FKIP Bahasa Ingris

29. Andri Apriando Politeknik Negeri Pontianak Teknik Penangkapan Ikan

30. Irwan Politeknik Negeri Pontianak Teknik Penangkapan Ikan

31. Fiqhy Dian Nashrullah Institut Teknologi Sepuluh Nopember Teknik Perkapalan

32. Ulil Albab Fida Husain Institut Teknologi Sepuluh Nopember Teknik Perkapalan

33. Wyke Syofbrina Universitas Komputer Indonesia Teknik Informatika

34. Vingky Cania Natasia Universitas Nasional Hubungan Internasional

35. Aditya Budiputra Universitas Nasional Ekonomi-Akuntansi

36. Mei Ria Santi Universitas Gadjah Mada Biologi

37. Yuliana Farkhah Universitas Gadjah Mada Biologi

38. Ery Susanto Universitas Tanjungpura Fertanian/Agroteknologi

39. Lusius Yupinus Universitas Tanjungpura MIPA/Matematika

40. Sapagustinah Universitas Borneo Tarakan MSP

41. Muhammad Andy Sofyan STT Minyak dan Gas Bumi Balikpapan Teknik Perminyakan

42. Ary Try Fiatno STT Minyak dan Gas Bumi Balikpapan Teknik Perminyakan

43. Jevi Septiawan Politeknik Negeri Padang Teknik Mesin

44. Didi Afriadi Politeknik Negeri Padang Elektronika

45. Afrizal Andika Restu Politeknik Indonesia – Venezuela Perikanan dan Kelautan

46. Firdaus Politeknik Indonesia – Venezuela Perikanan dan Kelautan

47. Ery Setyawan Jullev Atmadji Universitas Trunojoyo Teknik Informatika

48. Muhammah Mukhlasin Ubaidilah Universitas Trunojoyo –

49. Triang R. Palupi Universitas Muhammadiyah Gresik Budidaya Perikanan

50. Siti Rzki Maharayu Ningati Universitas Muhammadiyah Gresik Pendidikan Matematika

51. Teuku Mirza Universitas Syiah Kuala Sendratarik

52. Ajinar Universitas Syiah Kuala Penjaskesrek

53. Aditya Nova Rizky Universitas Jenderal Soedirman Sastra Inggris

54. Ineu Rahmawati Politeknik Negeri Jakarta Penerbitan

55. Rahmat Saleh Siregar Politeknik Negeri Jakarta Elektronika

56. Tri Kurniawati Politeknik Negeri Jakarta Administrasi Bisnis

57. Heri Susanto Siregar Universitas Negeri Jakarta Pendidikan Olahraga

58. Ali Subkan Universitas Islam Sultan Agung Pendidikan Bahasa Inggris

59. Khoirul Anwar Universitas Islam Sultan Agung Pendidikan Bahasa Inggris

60. Darul Amin Universitas Riau Ilmu Kelautan

61. Meky Ferori Universitas Riau Ilmu Kelautan

62. Angga Muhammad Lukman Universitas Siliwangi Pertanian

63. Asep Azwar Lutfi Universitas Siliwangi Bahasa Inggris

64. Hemalini Permatasari Universitas Bangka Belitung Perikanan

65. Sarawiyah Universitas Bangka Belitung Manajemen Sumberdaya Perikanan

66. Ebni Sholikhah Universitas Negeri Yogyakarta Ilmu Pendidikan

67. Latif Uki Mutaqin Universitas Negeri Yogyakarta Ilmu Keolahragaan

(@)

Sumber: www.dikti.go.id

Read more

Call for Paper: The 2012 IEEE International Electrical Vehicle Conference (IEVC)

Technology, Engineering, Standards – Challenges and Opportunities

March 4-8, 2012

Greenville, South Carolina, USA

Sponsored by IEEE and CUICAR (Clemson University International Center of Automotive Research)

The first IEEE International Electric Vehicle Conference provides a unique cross-organizational platform to exchange information among thought leaders of the fast-growing electric mobility ecosystem and to discuss new trends in technology, engineering, standards and deployment aspects on a global scale. IEVC is a venue for electrical vehicle designers, component and infrastructure system developers, manufacturers, utility experts, corporate executives, technical analysts, researchers, educators, entrepreneurs, venture capitalists, legislators, regulators and standardization experts to share a joint interest in the transformation of the transportation industry via electrification.

IEEE International Electric Vehicle Conference (IEVC) organizers are seeking technical papers on the technology, standards and engineering of electric vehicles. Of specific interest for this conference are papers related but not limited to the following areas:

* EV system architecture concepts for passenger, service and utility vehicles (BEV, PHEV, HEV, FCEV)

* Innovations in EV component design

* EV motor drives and controllers

* EV high voltage wiring

* Heating and cooling systems for EV’s

* Innovations in EV energy storage solutions (e.g. battery chemistry, ultra capacitor, fuel cell, battery management system)

* EV systems modeling, simulation and testing

* AC and DC conductive charging, wireless charging, smart charging, fast charging

* Power grid and renewable energy resource interfacing for EV mass deployment

* Design for manufacturing for EV mass production

* EV fleet and infrastructure asset management

* Design for EV maintainability

* Information Technology and Communication services for the EV ecosystem

* Global standards development for EVs and their impact on EV deployment, R&D and manufacturing

* Trends in EV deployment, supply chain and manufacturing

* EV-related educational programs for engineers, legislators and the public

Accepted papers will be presented during the inaugural conference, March 4-8, 2012, at the TD Convention Center in Greenville, S.C. They will also be published in conference proceedings and available through the IEEE Xplore digital library.

Paper registration, submission and publication: Submissions must describe original work not previously published or currently under review for publication in another conference or journal. All papers for 2012 IEEE IEVC must be submitted electronically via the EDAS system at:

http://edas.info/N11141

Further EDAS system information can be found at:

http://edas.info

Detailed paper submission guidelines and the IEEE format paper template is accessible on the conference web site at:

http://electricvehicle.ieee.org

IMPORTANT DATES

Extended Abstract Registration: 23:59 EST on October 15, 2011

Acceptance Notification: December 15, 2011

Full paper Submission Deadline: 23:59 EST on February 1, 2012

CONTACTS

Questions about paper technical focus: Mladen Kezunovic, Technical Program Chair, kezunov@ece.tamu.edu

Questions about Author’s instructions and EDAS submission: Le Xu, Publications chair, LXu@Quanta-Technology.com

================================================================================

You have received this mailing because you are a member of IEEE Region 10 .

If you need assistance with your E-Notice subscription, please contact k.n.luu@ieee.org

================================================================================

IEEE, 445 Hoes Lane, Piscataway, NJ 08854 USA

Read more

Pertamina Membuka 3 Formasi Lowongan Secara Online Bagi Lulusan Baru

Sejak tanggal 8 Agustus 2011 Pertamina akan melakukan penerimaan karyawan baru. Sistem penerimaan karyawan tersebut dilakukan dengan pendaftaran secara online di web Pertamina. Pendaftaran secara online ini akan berlangsung sampai tanggal 14 Agustus 2011.

Tiga formasi lowongan yang disediakan Pertamina tersebut antara lain.

Posisi Expired Date Detil Lowongan
BPS INTEGRATED SUPPLY CHAIN 14/08/2011
BPS MARKETING & TRADING 14/08/2011
BPS FINANCE 14/08/2011

Sistem pendaftaran online tersebut dilengkapi dengan counter waktu yang secara otomatis akan menutup fasilitas pendaftaran online pada saat yang telah ditentukan.

Sumber: www.pertamina.com

Read more

Analisis Editor-in-Chief TELKOMNIKA: 26 Jurnal Indonesia yang tercakup di DOAJ 2011

Terdapat 26 jurnal Indonesia (daftar di bagian bawah artikel ini), yang tercakup di DOAJ di tahun 2011 ini. Hal yang cukup menarik adalah bahwa jurnal “Bulletin of Chemical Reaction Engineering & Catalysis (BCREC)” yang terekam oleh SCOPUS masih menerapkan strategi “FREE OF CHARGE”. Begitu pula “ITB Journal of Engineering Science” dan “ITB Journal of Science” yang bahkan telah jauh lebih lama terindek oleh SCOPUS dan juga terakreditasi Dikti. Dalam analisis saya, baik BCREC, “ITB Journal of Engineering Science” dan “ITB Journal of Science” masih merasa perlu menggait naskah-naskah baik dan bermutu, daripada mengumpulkan pundi-pundi untuk saat ini, demi target dan capaian yang ingin diraih. Mungkin pada jangka panjang kebijakan lain akan mereka ambil. Di sinilah kepiawaian pengelola dan dukungan Pimpinan lembaga akan sangat berperan. Mungkin ISI Thomson yang ditarget.

Jurnal punya UI Jakarta: Makara Seri Sains, Makara Seri Sosial Humaniora, Makara Seri Teknologi (Terakreditasi Dikti) Juga menerapkan strategi FREE OF CHARGE.

Begitu pula jurnal ITB Bandung: ITB Journal of Engineering Science (SCOPUS dan terakreditasi Dikti), ITB Journal of Science (SCOPUS dan terakreditasi Dikti) dan ITB Journal of Information and Communication Technology (terakreditasi A Dikti). Juga menerapkan strategi FREE OF CHARGE.

Tercatat jurnal berbayar dari 26 jurnal under DOAJ adalah:

1. TELKOMNIKA

2. HAYATI Journal of Biosciences

3. Journal of Applied Sciences in Environmental Sanitation

4. Journal of Coastal Development

5. Journal of the Indonesian Tropical Animal Agriculture

6. Jurnal Pengembangan Peternakan Tropis

7. Jurnal Tanah Tropika

8. Media Peternakan

Sementara 18 jurnal sisanya menerapkan strategi FREE OF CHARGE dan conditional.

Saya tidak ingin mengajak dan mengatakan bahwa jurnal berbayar lebih baik atau lebih buruk dari jurnal tak berbayar. Saya lebih mengajak bahwa setiap pengelolaan jurnal perlu strategi masing-masing sesuai dengan target, strategi dan modal yang dimiliki. Di sinilah pengelola jurnal yang sigap dan kebijakan pimpinan lembaga yang punya langka dan visi maju yang bijaksana akan sangat berperan dalam pengembangan ke depan.

Semoga pergerakan di UAD akan menggeliat dengan kuat demi jayanya universitas ini, dan tentunya suatu saat kesejahteraan akan meningkat tinggi. (TS)

===========>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>

Journals from Indonesia

26 journals from Indonesia – Total number in 2011

Bulletin of Chemical Reaction Engineering & Catalysis
ISSN: 19782993
Subject:
Chemistry (General)
Publisher: Department of Chemical Engineering, Diponegoro University
Language: English, Indonesian
Keywords: chemical reaction engineering, catalyst and catalysis, chemical reactor engineering, reaction kinetics
Start year: 2007
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2009-07-15 10:47:26
Civil Engineering Dimension
ISSN: 14109530
EISSN: 1979570X
Subject:
General and Civil Engineering
Publisher: Institute of Research and Community Outreach, Petra Christian University
Language: English, Indonesian
Keywords: civil engineering science and application
Start year: 1999
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2009-08-26 11:14:10
HAYATI Journal of Biosciences
ISSN: 19783019
EISSN: 20864094
Subject:
Biology
Publisher: The Indonesian Biological Society & Bogor Agricultural University
Language: English, Indonesian
Keywords: biosciences, biotechnology, biodiversity, virus, microbes, fungi, plant, animal
Start year: 2005
Publication fee: Yes
Further Information
Added to DOAJ: 2010-02-24 11:30:44
The Interdisciplinary Journal of NTT Development Studies
ISSN: 20856504
Subject:
Economics
Publisher: Institute of NTT Studies
Language: English, Bahasa Indonesia
Keywords: development issues, West Timor, Sumba/Flores Island
Start year: 2009
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2010-01-22 11:03:22
International Journal on Electrical Engineering and Informatics
ISSN: 20856830
Subject:
Computer Science
Publisher: School of Electrical Engineering and Informatics
Language: English
Keywords: telecommunication, informatics, electronics
Start year: 2009
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2010-01-22 14:00:58

ITB Journal of Engineering Science
ISSN: 19783051
Subject:
General and Civil Engineering
Publisher: Institut Teknologi Bandung
Language: English
Keywords: engineering
Start year: 2003
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2011-05-26 12:32:29

ITB Journal of Information and Communication Technology
ISSN: 19783086
Subject:
Computer Science
Publisher: Institut Teknologi Bandung
Language: English
Keywords: information technology, communication technology
Start year: 2007
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2011-05-26 12:48:06

ITB Journal of Science
ISSN: 19783043
Subject:
Mathematics
Publisher: Institut Teknologi Bandung
Language: English
Keywords: mathematics, natural science
Start year: 2003
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2010-03-30 13:20:28
Journal of Applied Sciences in Environmental Sanitation
ISSN: 01262807
EISSN: 19786980
Subject:
Environmental Technology
Publisher: Sepuluh Nopember Institute of Technology (ITS)
Language: English
Keywords: environmental studies, environmental sanitation, ecotoxicology, phytotechnology
Start year: 2006
Publication fee: Yes
Further Information
Added to DOAJ: 2010-05-21 13:05:01

Journal of Coastal Development
ISSN: 14105217
Subject:
Oceanography
Publisher: Diponegoro University & Indonesian Association of Oceanologists
Language: English
Keywords: oceanography, marine science, coastal zone management
Start year: 2008
Publication fee: Yes
Further Information
Added to DOAJ: 2011-08-03 09:15:14
Journal of the Indonesian Tropical Animal Agriculture
ISSN: 20878273
Subject:
Animal Sciences
Publisher: Diponegoro University
Language: English
Keywords: animal culture
Start year: 2011
Publication fee: Yes
Further Information
Added to DOAJ: 2011-04-19 17:26:10
Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan
ISSN: 14111438
Subject:
Business and Management
Publisher: Universitas Kristen Petra
Language: Indonesian, English
Keywords: management, economics
Start year: 1999
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2011-03-21 15:50:01
Jurnal Nanosains & Nanoteknologi
ISSN: 19790880
Subject:
General and Civil EngineeringMaterials
Publisher: Himpunan Riset Material Indonesia (HRMI)
Language: English, Indonesian
Keywords: nanomaterials synthesis, nanopamaterials characterizations, nanomaterials functionalization, engineering of nanomaterials
Start year: 2008
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2009-08-31 11:58:04

Jurnal Pengembangan Peternakan Tropis
ISSN: 14106302
Subject:
Animal Sciences
Publisher: Diponegoro University
Language: Indonesian, English
Keywords: animal culture
Start year: 2006
End year: 2010 Continued by
Journal of the Indonesian Tropical Animal Agriculture
Publication fee: Yes
Further Information
Added to DOAJ: 2011-05-24 10:19:52
Jurnal Tanah Tropika
ISSN: 0852257X
EISSN: 20866682
Subject:
Agriculture (General)
Publisher: University of Lampung
Language: English, Indonesian
Keywords: soil science, environmental sciences, tropical soil, biodiversity
Start year: 2008
Publication fee: Yes
Further Information
Added to DOAJ: 2010-10-12 11:38:16

Jurnal Teknik Industri
ISSN: 14112485
Subject:
Industrial Engineering
Publisher: Petra Christian University
Language: English, Indonesian
Keywords: industrial engineering, technology
Start year: 1999
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2010-11-09 14:29:09

Jurnal Teknologi Informasi
ISSN: 19793405
Subject:
Technology (General)
Publisher: IST AKPRIND
Language: Indonesian
Keywords: informatics, geology, chemistry
Start year: 2008
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2011-06-15 14:05:32

K@ta : a Biannual Publication on the Study of Language and Literature
ISSN: 14112639
Subject:
Languages and Literatures
Publisher: Petra Christian University
Language: English
Keywords: language, literature, teaching
Start year: 1999
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2010-06-07 12:12:50
Makara Seri Kesehatan
ISSN: 16936728
Subject:
Public Health
Publisher: Universitas Indonesia
Language: Indonesian, English
Keywords: health sciences
Start year: 2002
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2011-05-11 13:13:24
Makara Seri Sains
ISSN: 16936671
Subject:
Chemistry (General)Biology
Publisher: Universitas Indonesia
Language: Indonesian, English
Keywords: chemistry, biology, physical sciences
Start year: 2002
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2010-04-16 14:28:09
Makara Seri Sosial Humaniora
ISSN: 16936701
Subject:
Social Sciences
Publisher: Universitas Indonesia
Language: Indonesian, English
Keywords: social sciences, humanities, psychology, sociology
Start year: 2002
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2011-05-13 11:03:04
Makara Seri Teknologi
ISSN: 16936698
Subject:
Technology (General)
Publisher: Universitas Indonesia
Language: Indonesian, English
Keywords: technology
Start year: 2002
Publication fee: No
Further Information
Added to DOAJ: 2010-11-22 08:46:03
Media Peternakan
ISSN: 01260472
EISSN: 20874634
Subject:
Animal Sciences
Publisher: Bogor Agricultural University
Language: English, Indonesian
Keywords: animal production, genetics, nutrition
Start year: 2010
Publication fee: Yes
Further Information
Added to DOAJ: 2011-03-15 14:29:01

Pustaha
ISSN: 18581447
Subject:
Library and Information Science
Publisher: University of Sumatera Utara
Language: Indonesian
Keywords: library and information science, knowledge management, librarianship
Start year: 2005
Publication fee: Conditional
Further Information
Added to DOAJ: 2010-05-10 10:33:26
TEFLIN Journal
ISSN: 0215773X
Subject:
Linguistics
Publisher: TEFLIN (The Association of Teachers of English as a Foreign Language in Indonesia)
Language: English
Keywords: foreign language teaching, literature, ESL
Start year: 1997
Publication fee: Conditional
Further Information
Added to DOAJ: 2010-10-21 10:15:00

TELKOMNIKA
ISSN: 16936930
Subject:
Computer ScienceElectrical and Nuclear Engineering
Publisher: Ahmad Dahlan University
Language: English, Indonesian
Keywords: telecommunication, computer science, electronics
Start year: 2008
Publication fee: Yes
Further Information
Added to DOAJ: 2010-08-06 16:50:04

Read more

Sebanyak 6 PTM Mendapatkan Hibah MBS 2012

Direktur Pembelajaran dan Kemahasiswaan Ditjen Pendidikan Tinggi telah melakukan seleksi proposal Program Manajemen Berbasis Sekolah (MBS) untuk pendanaan tahun anggaran 2011. Sesuai suratnya tertanggal 5 Agustus 2011 bernomor 1440/E3.3/UND/2011 perihal Pengumuman Hasil Evaluasi Proposal Program Manajemen Berbasis Sekolah (MBS).

Terdapat 20 perguruan tinggi yang lolos dan akan didanai untuk tahun anggaran 2012 mendatang dan diharuskan mengirimkan form isian yang telah diisi paling lambat tanggal 12 Agustus 2011. Ke-20 perguruan tinggi tersebut adalah.

1 Universitas Negeri Malang
2 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo
3 Universitas Sarjana Wiyata Taman Siswa
4 Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka
5 Universitas Nusa Cendana
6 IKIP PGRI Semarang
7 STKIP Muhammadiyah Manokwari
8 Universitas Khairun Ternate
9 Universitas Halmahera Tobelo
10 Universitas Muhammadiyah Maluku Utara
11 Universitas Atmajaya Jakarta
12 Universitas Bengkulu
13 Universitas Trunojoyo
14 Universitas Muria Kudus
15 Universitas Pasundan
16 Universitas Muhammadiyan Cirebon
17 Universitas Nusantara PGRI Kediri
18 Universitas Muhammadiyah Jakarta
19 STKIP Subang
20 STKIP Hamsanwadi Selong

Terdapat 6 perguruan tinggi di bawah naungan PTM (Perguruan Tinggi Muhammadiyah) yang lolos dalam pendanaan tersebut. (@)

Sumber: www.dikti.go.id

Read more

Pelatihan Menembus Scholarship IELSP

The Indonesian International Education Foundation (IIEF) adalah penyelenggara Indonesia English Language Study Program (IELSP) Scholarship. Program Beasiswa IELSP adalah program yang menawarkan kesempatan untuk mendaftar di Program Bahasa Inggris di universitas-universitas terkemuka di Amerika Serikat selama 8 (delapan) minggu.
Saat ini membuka kembali pendaftaran program Program Beasiswa IELSP sampai dengan 18 November 2011.
Tujuan dari program ini adalah untuk meningkatkan kemampuan bahasa Inggris peserta, khususnya dalam bahasa Inggris untuk Tujuan Akademik. Selain itu, peserta akan memiliki kesempatan untuk belajar secara akrab dengan orang-orang dan budaya Amerika Serikat. Peserta IELSP akan bergabung dengan program imersi di mana mereka akan berbaur dengan peserta dari negara lain. Dalam program ini, peserta tidak hanya akan belajar bahasa Inggris, tetapi mereka juga akan bergabung dengan program budaya yang akan memperkaya berbagai pengalaman mereka.

Sosialisasi dan pelatihan “TRIK JITU MENEMBUS BEASISWA IELSP” pada:

Hari, tanggal   : Kamis, 11 Agustus 2011
Waktu              : pukul 09.00 – 11.00 WIB
Tempat            : Ruang Sidang Kampus I UAD
Narasumber    : Dwi Titi Maesaroh
                        (Peraih Beasiswa IELSP Periode Juni-Juli 2011)
 
Bagi yang berminat dapat mendaftar di Bag. Kemahasiswaan UAD Jln. Kapas 9 Semaki Yogyakarta atau datang langsung pada saat kegiatan maksimal 30 menit sebelum acara dimulai.
Informasi tentang Beasiswa IELSP dapat Anda lihat di:http://www.iief.or.id atau http://www.iie.org/ielsp

Read more